Masjid Aliyah, Karawang, Jawa Barat |
Jumat kemarin, 07 Pebruari 2020, Alhamdulillah saya Jumatan di Masjid Aliyah, Karawang, Jawa Barat. Yang bertindak sebagai Khatib sekaligus Imam adalah Al-Ustadz Mahmudien, S.Pd.I, S.Th.I, dari Jakarta. Tema khutbah yang disampaikan Khatib adalah memaknai musibah; Sebuah tema yang selalu aktual, bukan semata-mata karena musibah itu ada dan akan selalu ada dalam hidup ini, akan tetapi yang terpenting adalah karena ada nilai-nilai hikmah yang bisa digali dari setiap musibah untuk memperkaya dan memperbaiki kualitas kehidupan yang kita jalani.
Saripati khutbah yang disampaikan Khatib, ada dalam sesi Khutbah Kedua, yang bisa disimak melalui audio berikut ini. (Silahkan klik tanda Play untuk mendengarkan):
Papan Informasi Kegiatan di Masjid Aliyah Karawang Tahun 2020 |
Post a Comment for "3 Kenikmatan dalam Musibah, Intisari Khutbah Jumat Masjid Aliyah Karawang"
Pembaca yang budiman, silahkan dimanfaatkan kolom komentar di bawah ini sebagai sarana berbagi atau saling mengingatkan, terutama jika dalam artikel yang saya tulis terdapat hal-hal yang perlu diklarifikasi lebih lanjut. Terima kasih.